Diet golongan darah A


Golongan darahku yang mana ya????Tahukah anda bahwa makanan tertentu bermanfaat bagi golongan darah tertentu dan berbahaya bagi golongan darah lainnya? Pada tips kali ini, saya akan sampaikan ringkasa diet yang bermanfaat dan yang berbahaya bagi golongan darah A, dikutip dari buku Diet Golongan Darah. Selamat menikmati.
Bermanfaat:

  • Ikan makarel, sarden.
  • Kopi, teh hijau.
  • Kacang tanah, kacang kedele, kacang hijau, kacang kedele, susu kedele, keju kedele, tempe, tahu, kecap.
  • Kue beras.
  • Kecambah alfalfa, lidah buaya, bayam.
  • Nanas, limau, lemon, jeruk keprok.
  • Jahe, ginkgo biloba, ginseng, bawang putih.

Pantangan:

  • Daging sapi, kambing, hati sapi.
  • Kepiting, kerang, belut, lobster, udang, tiram, cumi, susu sapi, keju.
  • Minyak kacang tanah, minyak kastor, minyak jagung, minyak kelapa.
  • Mete, kacang merah, kacang tamarind.
  • Kol, terung, merica, acar, kentang, tomat.
  • Pisang, jeruk, pepaya, kelapa, melon, mangga.
  • Alga laut, aspartam, msg, cuka, bubuk cabai.
  • Saus tomat, mayones, acar, asinan, sayuran.
  • Teh hitam, soda.

Nah, untuk kesehatan anda konsumsilah yang bermanfaat dan hindari yang pantangan

Leave a comment